Nokia E61 - Modus siaga

background image

Modus siaga aktif

Setelah perangkat diaktifkan dan siap untuk

digunakan, tetapi Anda belum memasukkan karakter

atau membuat pilihan lain apa pun, perangkat akan

berada dalam modus siaga aktif. Dalam modus siaga

aktif, Anda dapat melihat operator selular dan jaringan

Anda, berbagai indikator seperti indikator untuk alarm,

dan aplikasi yang akan diakses cepat. Anda dapat,

misalnya, melihat informasi kalender seperti rapat hari

ini dalam modus siaga aktif. Gulir ke informasi tersebut,

lalu tekan joystick untuk membuka rincian kalender.
Untuk memilih aplikasi yang akan diakses dari siaga

aktif, pilih

Menu

>

Peralatan

>

Pengaturan

>

Telepon

>

Modus siaga

>

Aplikasi siaga aktif

. Gulir ke pengaturan

cara pintas yang berbeda, lalu tekan joystick. Gulir ke

aplikasi yang dikehendaki, lalu tekan joystick.
Anda dapat melihat pesan dalam suatu folder pesan

seperti kotak masuk atau kotak surat dalam modus

siaga aktif. Pilih

Menu

>

Peralatan

>

P'aturan

>

Telepon

>

Modus siaga

lalu folder tersebut dalam

Kotak

psn siaga aktif

.

Untuk menggunakan modus siaga dasar, pilih

Menu

>

Peralatan

>

Pengaturan

>

Telepon

>

Modus siaga

>

Siaga aktif

>

Tidak aktif

.

Untuk memanggil kotak suara Anda (layanan jaringan),

tekan terus 1.
Untuk membuka

Layanan

lalu menyambung ke Web,

tekan 0.

Modus siaga

Dalam modus siaga, Anda dapat melihat berbagai

informasi, misalnya operator selular Anda, waktu, dan

berbagai indikator, seperti indikator untuk alarm.
Dalam modus siaga, Anda dapat menggunakan cara

pintas berikut. Cara pintas ini biasanya tidak tersedia

dalam modus siaga aktif, di mana joystick digunakan

untuk menggulir normal.

18

Persiapan

Cyan

Cyan

Magenta

Magenta

Yellow

Yellow

Black

Black

file:///C:/USERS/MODEServer/k2lim/1160386/rm-89_smailer/id/issue_5/rm-89_smailer_id_5.xml

Page 18

Oct 12, 2006 11:28:30 AM

Cyan

Cyan

Magenta

Magenta

Yellow

Yellow

Black

Black

file:///C:/USERS/MODEServer/k2lim/1160386/rm-89_smailer/id/issue_5/rm-89_smailer_id_5.xml

Page 18

Oct 12, 2006 11:28:30 AM

background image

Untuk melihat beberapa nomor keluar terakhir, tekan

tombol panggil. Gulir ke salah satu nomor atau nama,

lalu tekan kembali tombol panggil untuk memanggil

nomor tersebut.
Untuk memanggil kotak suara Anda (layanan jaringan),

tekan terus 1.
Untuk melihat informasi kalender, gulir ke kanan.
Untuk menulis dan mengirim pesan teks, gulir ke kiri.
Untuk membuka daftar kontak, tekan joystick.
Untuk mengubah profil, tekan sebentar tombol daya,

gulir ke profil yang dikehendaki, lalu tekan joystick

untuk mengaktifkan profil tersebut.
Untuk membuka

Layanan

lalu menyambung ke Web,

tekan 0.
Untuk mengubah cara pintas ini, pilih

Menu

>

Peralatan

>

Pengaturan

>

Telepon

>

Modus siaga

.